Sinopsis Lengkap Film Anesthesia (2015) Dibintangi Kirsten Stewart

Posted on

sinopsis anesthesia

Sutradara:
Tim Blake Nelson

Produser:
Julie Buck
Josh Hetzler
John Molli
Tim Blake Nelson
Christopher J. Scott

Penulis:
Tim Blake Nelson

Pemain:
Sam Waterston, Kristen Stewart, Corey Stoll, Gretchen Mol, Tim Blake Nelson, Glenn Close

Penata musik:
Jeff Danna

Sinematografer:
Christina Voros

Editor:
Mako Kamitsuna

Rumah produksi:
Nicholson International Pictures
Hello Please
Grand Schema
Red Barn Films

Distributor:
IFC Films

Tanggal rilis:
22 April 2015 (Tribeca Film Festival)
8 Januari 2016 (United States)

Durasi film:
90 menit

Asal negeri:
Amerika Serikat dalam Bahasa Inggris

Trailer 

Sinopsis

Film Anesthesia menceritakan dalam perjalanan pulang suatu malam, Walter Zarrow (Sam Waterston), seorang profesor filsafat yang populer, mendapatkan serangan di jalanan. Ada efek domino dari peristiwa tersebut yang mengarah ke serangan yang nampaknya tidak masuk akal. Sepanjang jalan, koneksi tersembunyi di antara orang yang berbeda-beda termasuk termasuk mahasiswa yang menghancurkan hidupnya sendiri (Stewart), seorang ibu rumah tangga peminum berat yang tinggal di pinggiran kota (Mol) dan seorang pecandu yang putus asa (Freeman). (Baca juga: Sinopsis Lengkap Film The Treasure (2016), Usaha Penemuan Harta Karun)

Sepanjang alur cerita para pemeran berusaha mencari koneksi yang menghubungkan mereka satu sama lain dalam situasi yang menegangkan. Pada pemutaran perdananya di Festival Tribeca Film 2015, kritikus memberikan banyak pujian pada film Anesthesia. Dinilai kemarahan sepanjang film memberikan mood, suasana hati dan gravitas yang menarik. (Baca juga : Sinopsis Lengkap Film Surat Dari Praha (2016) Dibintangi Julie Estelle)

Artikel Terkait

2 comments

  1. Gravatar Image Sinopsis Lengkap film 400 Days (2015), Misi Bertahan di Luar Angkasa Selama 400 Hari - Sinopsis Film Bioskop Terbaru says:

    […] Film 400 Days bercerita tentang 4 orang astronot yang terkunci dalam simulator untuk mempelajari efek jangka panjang dari perjalanan ruang angkasa ke planet yang jauh. Mereka dimasukkan ke dalam simulator bawah tanah untuk suatu eksperimen. Para astronot peringatkan akan adanya tantangan yang terduga dan mereka harus menjalani skenario tersebut. Setelah kehilangan komunikasi dengan dunia luar, mereka mempercayai bahwa mereka sedang diuji. Mereka mulai menemukan hal-hal aneh dan kesulitan membedakan mana yang nyata dan mana yang simulasi. Pertengkaran mulai terjadi di antara mereka dalam ketegangan terjebak di tempat itu. Sinopsis Lengkap Film Anesthesia (2015) Dibintangi Kirsten Stewart) […]

  2. Gravatar Image Sinopsis Lengkap Film Pride and Prejudice Zombie (2016), Kisah Cinta Elizabeth BeSinopsis Lengkap Film Pride and Prejudice Zombie (2016), Kisah Cinta Elizabeth Bennet dan Mr Darcy di Tengah Serangan Zombiennet dan Mr Darcy di Tengah Serangan Zombie says:

    […] Keluarga Bennet terguncang saat Bingley dan teman-temannya tiba-tiba meninggalkan tempat itu dan kembali ke kota berbenteng, London dengan sedikit penjelasan. Ketika seorang milisi local datang ke kota itu dan menghancurkan zombie, Elizabeth menjadi ramah terhadapnya. Namanya George Wickham yang mengatakan pada Elizabeth bahwa Darcy menipunya dan mengambil warisannya. (Baca juga: Sinopsis Lengkap Film Anesthesia (2015) Dibintangi Kirsten Stewart) […]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.