Sinopsis CATS (2019), Dibintangi Taylor Swift

Film Cats merupakan film terbaru bergenre fantasy comedy yang mengadaptasi dari musical dengan judul yang sama diangkat dari penampilan musikal karya Lord Andrew Lloyd Webber. Penampilan musikal ini sendiri diadaptasi dari koleksi puisi T.S. Elliot yang berjudul Old Possum’s Book of Practical Cats (1939). Cats diarahkan oleh Tom Hooper yang sebelumnya menggarap film musikal Les … [Selanjutnya]